Home > 2012 > Juni

Workshop Procurement Kayu Rakyat

Semarang – ARuPA (13/6/2012). Pada tanggal 12-13 Juni 2012 bertempat di Hotel Novotel Semarang, ARuPA bekerjasama dengan JAVLEC dan Dinas Kehutanan Propinsi Jawa Tengah menyelenggarakan Workshop Identifikasi Kesiapan Daerah dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dengan Komoditas Kayu Rakyat. Latarbelakang diselenggarakannya...

Boyolali Meraih Sertifikat PHBML

Unit Manajemen Hutan Rakyat Boyolali yang bernama Asosiasi Tunas Sari Mulyo (TSM) dinyatakan LULUS Sertifikasi PHBML (Pengelolaan Hutan Berbasis Masyarakat Lestari) oleh rapat Tim Panel Pengambil Keputusan (TPPK) tanggal 3 Juni 2012 di Yogyakarta. Di Indonesia, TSM merupakan Unit...