BERITA

ARuPA Dampingi Masalah Agraria dan Perhutanan Sosial di Banyuwangi

23 Desember 2020 Ketua Badan Pengurus ARuPA, Totok Dwiantoro (Foto Rochman/Kabarjawatimur.com) BANYUWANGI, (Kabarjawatimur.com) – Aliansi Relawan untuk Penyelamatan Alam (ARuPA) dengan dukungan Dedicated Grant Mechanism Indonesia (DGM-I) dan Samdhana […]

Originalitas Produk Kayu CV Jaroedesign diakui Menteri: Kreativitas dan Inovasi adalah Kunci

Mendag RI Agus Suparmanto (depan-tengah) tiba di loaksi CV Jaroedesign Tak bisa dipungkiri pandemi Covid-19 meruntuhkan tatanan ekonomi global hampir di semua bidang tak terkecuali industri perkayuan. Keberadaan […]

Mengawal IKM menuju sertifikasi: sebuah refleksi

Sistem Verifikasi Legalitas Kayu (SVLK) dilahirkan dengan semangat untuk meningkatkan perdagangan kayu legal dan memberantas ilegal logging. SVLK memiliki rekam jejak panjang sejak pertama kali diluncurkan tahun 2009. Selama sepuluh […]

Peluncuran Portal Informasi Perdagangan Kayu Legal

Direktur Eksekutif ARuPA, Edi Suprapto dan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi D. I. Yogyakarta, Ir. Aris Rianta, M.Si memberi sambutan kepada peserta workshop. Yogyakarta – ARuPA bekerjasama […]

Duet sukses ARuPA dan FAO-EU FLEGT: implementasi standar legalitas kayu berkelanjutan di semua lini

Harper Hotel-Yogyakarta (30/09/2020). Bertepatan dengan tanggal di tandatanganinya Voluntary Partnership Agreement on Forest Law Enforcement Governance and Trade (FLEGT-VPA) antara Indonesia dan Uni Eropa yaitu pada tanggal 30 September 2013 […]

Teluk Pangpang Ekosistem Esensial di Ujung Timur Pulau Jawa

Teluk Pangpang (TP) tidak hanya kawasan ekosistem lahan basah yang perlu dilindungi, tetapi juga tempat yang menyimpan nilai historis bagi Banyuwangi. Begitu ungkapan salah satu peserta dalam kegiatan […]

Serah Terima Sertifikat VLK (Verifikasi Legalitas Kayu) untuk Dua Kelompok Sertifikasi Fasilitasi ARuPA FAO EU-FLEGT: peluang dan tantangan IKM atas dimulainya mandat VLK

Rabu (22/7/2020) Sleman, Yogyakarta. Sebagai ungkapan rasa syukur atas diperoleh sertifikat SVLK untuk dua kelompok sertifikasi “Indolegal Karya Gemilang” & “Wood Talk”, maka melalui acara sederhana Aliansi Relawan untuk […]

Pelatihan Penerbitan Dokumen V-Legal untuk IKM

Yogyakarta, 13/08/2020. ARuPA berkolaborasi dengan PT. TRANsTRA PERMADA mengadakan sebuah kegiatan bertajuk Pelatihan Penerbitan Dokumen V-Legal yang diikuti oleh tigabelas industri kecil menengah (IKM) dari Provinsi D.I. Yogyakarta […]

Peningkatan Kapasitas anggota APHR Ngudi Utomo, Musuk, Boyolali

Pelatihan Teknis dan Motivasi Usaha Tani  APHR Ngudi Utomo Semilir angin mongso bediding berhembus pelahan menyapa suasana pagi di Desa Sukorejo, Musuk Boyolali,  tampak dedaunan menari-nari mengiringi  orchestrasi tetesan embun […]

Publikasi “Workshop Sosialisasi Peningkatan Perdagangan Kayu Rakyat Legal dan Lestari di Indonesia”. Menuju Perubahan Tata Kelola Hutan yang Lebih Baik

Aliansi Relawan untuk Penyelamatan Alam (ARuPA) bekerja sama dengan FAO – EU FLEGT telah menyelenggarakan Workshop sebagai bentuk sosialisasi program “Peningkatan Perdagangan Kayu Rakyat Legal dan Lestari di […]